
Jawatan Kemakmuran melaksanakan kegiatan monitoring infrastruktur bidang fisik di wilayah Kapanewon Depok yang dipimpin langsung oleh Panewu Depok dan didampingi oleh Panewu Anom bersama Tim Monitoring. Kegiatan ini berlangsung selama tiga di tiga kalurahan, di hari pertama dilaksanakan di Kalurahan Caturtungal pada hari Selasa 5 September 2023, hari kedua di Kalurahan Condongcatur Rabu 6 September 2023 dan Kamis 7 September 2023 di Kalurahan Maguwoharjo.
Pekerjaan pengaspalan Jalan Kawasan Strategis Cepat Tumbuh (KSCT) di beberapa lokasi antara lain ruas jalan Krangkungan – Karangasem (Jalan Asem Gede), ruas jalan Seturan III – Ngringin, Mrican (Jl. Pringgondani – Brajamusti) dan ruas jalan Tajem – Setan.
Be the first to comment